hmm..
mencari-cari kesalah orang lain itu memang mudah
hanya saja memaafkan dan mencari kesalaha di diri sendiri itu yang sangat sulit.
mungkin ini yang sering terjadi diantara sesama :)
saya bukan psikolog , saya bukan orang yang pintar berbicara .
hanya ingin berbagi apa yang saya dapat dan saya alami :)
ketika kepercayaan yang diberikan 'kurang' dipegang
dan ketika kepercayaan itu hanya dinilai dengan hanya satu pihak saja
disitulah yang namanya buakn kepercayaan
bahkan komitnmen pun bukan ..
hanya ancaman , yang bahkan bukan untuk kebaikan .
lama-kelamaan bukannya saling menghormati
yang ada hanya saling menghakimi :)
berkotmentlah dengan memiliki rasa percaya
antara dua pihak , antara beberapa pihak
jangan ada rasa ancaman :)
be wise !
Tidak ada komentar:
Posting Komentar